Cara Buat kartu kredit MasterCard BRI Dengan Mudah Terbaru

Kartu Kredit BRI bisa digunakan untuk berbelanja di tempat-tempat berlogo Visa atau MasterCard di seluruh dunia. Kemudahan berbelanja dengan suku bunga ringan. Layanan penarikan uang tunai bisa dilakukan dengan di seluruh ATM berlogo Visa atau MasterCard.

Berapa biaya membuat kartu kredit di bank BRI? Level dasar: Rp 90.000/tahun untuk kartu kredit utama, Rp 45.000/tahun untuk kartu kredit tambahan, khusus BRI Touch gratis iuran tahunan. Level menengah: Rp 250.000/tahun untuk kartu kredit utama, Rp 125.000/tahun untuk kartu kredit tambahan.
Untuk, limit kartu kredit BRI ialah Rp5 juta sampai Rp14,99 juta, dan untuk menaikkan limit dikenakan biaya Rp50 ribu, untuk upgrade kartu dikenakan Rp75 ribu, dan biaya penagihan gratis.
Salah satu cara agar Anda dapat memiliki kartu kredit tanpa perlu dokumen slip gaji adalah dengan manggunakan secured credit card atau yang dalam bahasa Indonesia dikenal dengan istilah kartu kredit berjaminan.

Cara Membuat Mastercard BRI Online Lewat Hp Terbaru 

Cara membuat kartu kredit BRI online
  1. Membuka halaman kartukredit.bri.co.id.
  2. Pilih menu Jenis Kartu Kredit.
  3. Cek informasi dari limit kartu kreditsyarat penghasilan, dan biaya serta denda.
  4. Jika sudah mendapat pilihan yang tepat, pilih APPLY KARTU.
  5. Siapkan dokumen KTP dan NPWP.
  6. Pilih Lanjutkan.

Berikut langkah-langkahnya:

  1. Kunjungi situs https://kartukredit.bri.co.id/apply
  2. Klik menu Apply Kartu
  3. Klik jenis kartu kredit yang diinginkan
  4. Lalu isikan formulir pengajuan hingga selesai

Sementara untuk syaratnya bisa Anda lengkapi dengan beberapa berkas di bawah ini:

  1. Fotokopi KTP
  2. Fotokopi Buku Tabungan 3 bulan terakhir
  3. Fotokopi NPWP
  4. Fotokopi slip gaji legalisir
  5. Surat Keterangan Penghasilan dari tempat bekerja

 

 

Jenis Mastercard BRI Ketahui kelebihan dari masing-masing mastercard tersebut sebelum anda memutuskan memilih yang mana, Sesuai kebutuhan anda, simak berikut ini:

Mastercard BRI Wonderful Indonesia

Kartu kredit yang khusus untuk traveling wilayah indonesia, Dimana Bri sendiri menjalin kerjasama dengan kementerian pariwisata RI, Untuk memudahkan berbagai akomodasi individu pemilik kartu ini supaya dapat menjelajah keindahan alam indonesia.

  1. Fiturnya anda akan mendapat 2x Bri point ketika menggunakan kartu ini di MCC Travel, Airlines, dan Hotel
  2. Bisa melakukan auto conversion point traveloka
  3. Dapat Menarik Tunai hingga 60% Dari sisa Limit Kredit
  4. Limit Kredit Rp15.000.000,- sampai Rp999.000.000,-
  5. Biaya Kenaikan Limit Rp 100.000-,
  6. Gratis biaya upgrade Gratis
  7. Gratis Biaya Penagihan

Mastercard BRI World Access Jenis kartu ini dapat digunakan untuk dalam dan luar negeri Dengan berbagai macam kepentingan baik untuk kebutuhan bisnis maupun traveling,

Kelebihannya akan diulas di bawah ini:

  1. Dapat Poin sebanyak dua kali jika digunakan di MCC Travel, Airlines, dan Hotel
  2. Double Mileage Convertion dengan maskapai yang telah menjadi mitra BRI
  3. Free Airport Lounge
  4. Maksimal Penarikan sebesar 60% dari sisa limit
  5. Limit Kredit mulai dari Rp 50.000.000
  6. Biaya Upgrade dan penagihan kartu Gratis

Mastercard BRI JCB Platinum

Dari kedua mastercard diatas tipe Bri JCB Platinum memiliki fitur Dan fasilitas yang lebih unggul untuk digunakan Sebagai sarana travel dan sport bagi segment profesional serta pengusaha di kawasan asia. Fasilitas yang di dapat dari jenis ini sebagai berikut:

  1. Setiap Transaksi di MCC Travel, Airlines, dan Hotel dapat 2x poin
  2. Dapat 3x Jika transaksi di luar negeri
  3. Free executive lounge di bandara indonesia mitra BRI
  4. Free akses JCB Lounge (Jepang, Korsel, China, Singapura, Paris, Hongkong dll
  5. Perlindungan belanja hingga 20 juta di luar negeri.

Kartu ATM Debit BRI Britama Silver

Limit transfer ke BRI via ATM: Rp 50.000.000. Limit transfer antar bank via ATM : Rp 10.000.000. Limit transfer ke BRI via IB BRI: Rp 100.000.000 hingga Rp500.000.000. Limit transfer antar bank via IB BRI: Rp 10.000.000 hingga Rp25.000.000.